Musisi Hip Hop Indramayu

Posting Komentar

Indramayu. Sebagai manusia kecenderungan akan seni memang sebuah kebutuhan, namun yang terjadi pada diri saya, saya menyukai jenis musik yang bergenre HipHop, HipRock, dan sejenisnya. Maka dari itu, saya sebagai orang Indramayu, menyukai jenis musik Hip Hop dan menambah khasanah jenis warna musik Hip Hop di Indramayu.

Saya mengenal temen - temen musisi Indramayu yang sudah tenar yaitu Best-G (Just Gunnes Clan), dan temen - temen BeatBox (R-Fan). Buat saya, kenal saja tidak cukup, Saya berfikir akan berduet dengan Best-G dalam membuat lagu atau single saya yang pertama yaitu "Aku Ingin (Jangan Pergi). Ya, Aku Ingin (Jangan Pergi) ini saya buat sendiri, mungkin Best-G akan membantu dalam membaut lirik pada Rapnya. 

Disela - sela kesibukannya, Best-G bisa membantu saya dalam mengerjakan proyek ambisius saya selama ini. Ya, selama ini saya bukan ingin menjadi penyanyi, melainkan menjadi musisi, dan memiliki karya - karya yang bisa dinikmati. Sebuah cita - cita, dan sebuah harapan banyak musisi di dunia, hehehe

Dimana nanti Karya saya akan di Pubhliskan, saya hanya akan menggunakan media Youtube dalam memperomosikan Karya  - karya saya. nah, buat temen - temen blogger, yang mau mengunduh karya Saya, tunggu saja ya... hehe
Imaduddin Badrawi, S.Tr.AK
Imaduddin Badrawi, S.Tr.AK
Founder www.infolabmed.com, tim penulis buku "Pedoman Teknik Pemeriksaan Laboratorium Klinik Untuk Mahasiswa Teknologi Laboratorium Medik". Aktif menulis di https://www.atlm-edu.id/, https://www.indonewstoday.com/, dan https://kumparan.com/catatan-atlm. Untuk kerjasama bisa melalui e mail : imadanalis@gmail.com

Related Posts

Posting Komentar