• Jelajahi

    Copyright © Imad Analis Blog
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Iklan

    Halaman

    Para Pemikir Tua | Bukan Caci Maki

    Imaduddin Badrawi, S.Tr.AK
    Rabu, 24 Agustus 2016, 07.35 WIB Last Updated 2016-08-24T14:36:04Z



    Para Pemikir Tua
    By. Lord Imad


    Bangunlan sekalian pemuda
    Tunjukkan taringmu
    Wahai para pemikir tua
    Sadarlah, negeri ini butuh inovasi

    Kami tidak akan kemana
    Jadilah penuntun Kami
    Perlukah regenerasi bangsa ini?
    Jangan kau jual negeri Kami

    Lepaskan, Jangan kau kekang
    Biarkan, Kami berkarya dan berkreasi
    Semangat Kami, mengokohkan negeri ini
    Kami pemikir muda, idealisme harga mati

    Sisihkan egomu jika kau mampu
    Apa kau rela bajumu kotor?
    Apakah Kau rela jasmu bau keringat
    Kami Pemikir Muda bukan juru selamat



    Komentar

    Tampilkan

    Terkini