Cara Membuat Artikel Spinning Ber-Bahasa Indonesia

Imad Analis. Sebelum saya menjelaskan maksud dari Artikel Spinning, mari kita baca istilah Spinning Artikel menurut bukainfo.comSpinning Artikel adalah usaha yang dilakukan oleh pemilik blog yang dilakukan dengan cara mentranslate suatu konten (artikel blog) ke bahasa yang dia kehendaki kemudian meng-copy paste artikel tersebut ke blog mereka dan pada akhirnya mereka mempunyai postingan baru dari hasil translate tersebut. 

buku anatomi kedokteran hewan, buku ajar kedokteran gigi, buku awal kedokteran, buku ajar kedokteran pdf, buku alat kedokteran, buku ajar kedokteran okupasi, buku anatomi kedokteran gigi pdf, buku ajar kedokteran nuklir, bursa buku kedokteran aesculapius kota makassar sulawesi selatan
Ilustrasi. (Foto : https://www.doublemesh.com)


Bener ngga? namun yang saya fahami adalah ketika kita ingin membuat tulisan dengan konten yang sama dengan web populer, kita bisa merubah beberapa kata dalam artikel tersebut sehingga tidak dikatakan sebagai plagiat. Namun, membuat artikel spin ini merupakan hal yang buruk. Bagi temen-temen yang ingin mencari keberkahan dalam berkarya HINDARI MEMBUAT ARTIKEL SPINING. Sesuatu yang di dapat dengan cara tidak berkah, maka akan mendapatkan hasil yang tidak berkah pula. :) hehehe

Artikel spining itu semacam mencuri, memplagiat, merebut karya orang lain, dan istilah negatif lainnya. Mas seperti apa sih Artikel hasil Spinning?, berikut ini saya berikan contohnya :

"Obat yang berbahan alami sering menjadi obat pilihan masyarakat. Selain harganya lebih murah, obat dari bahan alami ini juga rendah efek samping. Salah satu penyakit yang bisa dicegah dan diobati dengan obat dari bahan alami sendiri adalah risiko stroke."
Hasil Spinner menggunakan Tools dari Spinner Indonesia milik Satya Pratisna :
"Obat yang berbahan alami kerap menjadi obat pilihan masyarakat. Selain harganya lebih murah, obat dari bahan alami ini termasuk rendah dampak samping. Salah satu penyakit yang mampu dicegah dan diobati bersama dengan obat dari bahan alami sendiri adalah risiko stroke".
Kata yang di warna merah adalah hasil spinning. Nah, bagaimana Cara Membuat Artikel Spinning ber-bahasa Indonesia, mudah ya :) 

Apa saja yang harus di ingat dalam mebuat, memproduksi artikel spinning?
1. Tidak berkah
2. Merugikan orang lain
3. Merebut Hak kekayaan intelektual orang lain
4. Pembajakan
5. dll :) 

Tips dari saya, teruslah asah kreatifitas dalam menulis blog. Belajar dari guru bahasa Indonesia bagaimana cara menulis sebuah cerita, sebuah berita, dan sebagainya. Belajar dari guru-guru atau master blog bagaimana cara membuat artikel yang bisa page one google search engine. Karena artikel hasil spinner akan memperburuk citra blog kamu di mata google. 

Imaduddin Badrawi, S.Tr.AK
Imaduddin Badrawi, S.Tr.AK
Founder www.infolabmed.com, tim penulis buku "Pedoman Teknik Pemeriksaan Laboratorium Klinik Untuk Mahasiswa Teknologi Laboratorium Medik". Aktif menulis di https://www.atlm-edu.id/, https://www.indonewstoday.com/, dan https://kumparan.com/catatan-atlm. Untuk kerjasama bisa melalui e mail : imadanalis@gmail.com

Related Posts