• Jelajahi

    Copyright © Imad Analis Blog
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Iklan

    Halaman

    Aturan Diet Ke-7 : Cukupi Nutrisi Penting Bagi Tubuh

    Imaduddin Badrawi, S.Tr.AK
    Minggu, 18 April 2021, 08.57 WIB Last Updated 2021-04-18T16:06:18Z

    Pada artikel sebelumnya sudah dibahas terkait panduan diet bagi penderita diabetes yang mana pada artikel sebelumnya telah memuat aturan diet. Saya membuat tulisan ini terpisah karena untuk menghemat waktu Anda untuk membacanya karena, aturan diet untuk diabetes ini sebanyak 10 aturan sehingga saya bagi menjadi beberapa bagian supaya mudah di bacanya.

    Aturan Diet Ke-7 : Cukupi Nutrisi Penting Bagi Tubuh
    Foto oleh Life Of Pix dari Pexels



    Daftar Isi Aturan Diet :


    Aturan Diet ke-7 : Cukupi Nutrisi Penting Bagi Tubuh


    Setiap harinya, tubuh membutuhkan berbagai nutrisi (vitamin dan mineral) untuk menunjang kerja organ-organnya. 

    Kebutuhan tubuh akan vitamin dan mineral memang sedikit, tapi kebutuhan tersebut wajib dipenuhi. 

    Kekurangan nutrisi yang dibutuhkan akan membuat tubuh kehilangan keseimbangan yang pada gilirannya akan menimbulkan gangguan kesehatan. 

    Untuk itu, konsumsilah vitamin dan mineral yang cukup setiap harinya. 

    Makanlah lebih banyak variasi sayuran dan buah untuk mendapat nutrisi untuk tubuh. 

    Semakin banyak jenis sayur atau buah yang dikonsumsi maka semakin banyak jenis vitamin yang masuk ke dalam tubuh. 

    Hal ini pada akhirnya dapat menjamin kecukupan nutrisi bagi tubuh. 

    Aturan Diet Diabetes ini terdiri dari 10 Aturan Diet, jadi tunggu kelanjutan tulisan ini ya, Semoga tulisan panduan diet bagi penderita diabetes ini bermanfaat untuk teman-teman semua. Saya ingin mengenalkan kepada Anda bagaimana cara mencegah Diabetes Melitus dengan rutin mengkonsumsi British Propolis. 


    Teman-teman bisa mendapatkan British Propolis untuk diabetes melitus / kencing manis melalui Agen British Propolis Indramayu alias saya sendiri. Temen-temen bisa menghubungi saya (Imad Al badrawi) untuk mendapatkan British Propolis. 
    Panduan Diet Bagi Penderita Diebetes (Aturan Diet 4)



    Saya menyarankan penggunaan British Propolis untuk Kesembuhan Diabetes Melitus atau Kencing manis dengan membeli British propolis 3 botol untuk pemakaian 1 bulan. Kenapa 3 botol, supaya tidak terputus pengobatannya dan juga lebih hemat Rp. 100.000 untuk pemakaian 3 botol. 

    Sumber : Helmawati, T. 2014. Hidup Sehat Tanpa Diabetes. Notebook : Yogyakarta. 

    Komentar

    Tampilkan

    Terkini